Motorola Moto Maxx

Spesifikasi dan Harga Motorola Moto Maxx

TabloidHape.com – Setelah beberapa saat yang lalu vendor motorola meriis handphone motorola droid turbo yang mempunyai spesifikasi gahar nan canggih, kini pihak motorola kembali mengeluarkan produk terbarunya yaitu Motorola Moto Maxx yang dimana handphone Motorola Moto Maxx adalah nama global dari motorola droid turbo, handphone yang rencananya akan segera dirilis pada tanggal 5 November ini memang mempunyai spesifikasi dan fitur yang tidak jauh berbeda dari motorola droid turbo, wajar saja jika antara kedua handphone tersebut tidak memiliki perbedaan yang berarti karena Motorola Moto Maxx ini adalah versi global dari motorola droid turbo.

Handphone Motorola Moto Maxx sendiri jika dilihat dari spesifikasi yang masuk kedalam meja redaksi mempunyai spesifikasi yang sangat mumpuni dikelasnya, dengan sudah support jaringan 4G, spesifikasi layar, kamera serta kinerja yang sangat mumpuni merupakan kelebihan mendasar dari handphone besutan motorola tersebut, hampir disemua sisi handphone ini begitu superior namun bagaimana dengan harga dari handphone mosnter tersebut? apakah harga Motorola Moto Maxx ini akan dibandrol dengan harga yang cukup mahal? sebelum membahas mengenai nominal harga ada baiknya kami mengulas sedikit tentang spesifikasi dari handphone terbaru dari motorola tersebut untuk pengetahuan anda tentang handphone milik vendor motorola tersebut.

Spesifikasi Motorola Moto Maxx seperti yang sudah kami singgung bahwa handphone ini sudah menggunakan jaringan 4G LTE dan hanya menggunakan satu sim card alias single sim, dengan sudah support jaringan 4G LTE tersebut tentunya kecepatan aksesnya pun akan lebih cepat jika dibandingkan dengan handphone-handphone dikelasnya yang tidak support jaringan 4G LTE, namun sayangnya untuk wilayah indonesia sendiri cakupan dari jaringan 4G LTE belum merata hanya sebatas kota-kota besar saja.

Layar
Layar Motorola Moto Maxx ini menggunakan tipe Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors yang mempunyai resolusi ciamik 1440 x 2560 pixels, (~565 ppi pixel density) dan dilengkapi fitur=fitur seperti Corning Gorilla Glass 3 dan Moto Display yang membuat antar muka dan detail dari layar super amoled milik motorola moto maxx ini begitu istimewa dipandang mata penggunanya.

BACA JUGA:  Pre Order Motorola Moto G Hanya 2 Jutaan

Kamera
Kamera merupakan sisi yang paling banyak mendapatkan perhatian konsumen, pasalnya konsumen sekarang lebih menyukai handphone dengan kapasitas kamera yang istimewa dengan fitur-fitur canggih, hal tersebut membuat vendor motorola memberikan spesifikasi yang sangar kepada motorola moto maxx ini dalam hal kamera, dengan menggunakan kamera 21 MP pada bagian belakangnya yang di lengkapi fitur-fitur canggih seperti autofocus, dual-LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR membuat hasil jepretan dari kamera 21 MP tersebut akan sangat maksimal meskipun dalam keadaan gelap karena adanya Dual-LED Flash yang akan sangat membantu ketika akan melakukan pengambilan gambar pada kondisi kurang cahaya.

Untuk kamera depannya motorola menyematkan kamera 2 MP yang bisa anda gunakan sebagai sarana untuk melakukan foto selfie maupun untuk melakukan panggilan video atau video call.

Prosesor
prosesor dari handphone motorola moto maxx ini terbilang cukup gahar dengan menggunakan chipset snapdragon dan GPU adreno yang memiliki spesifikasi istimewa, prosesor yang digunakan dalam handphone terbaru milik motorola tersebut mempunyai spesifikasi Quad-core 2.7 GHz Krait 450 yang tentunya kinerja dari handphone besutan ini tidak bisa dipandang sebelah mata, terlebih dengan RAM sebesar 3 GB dan sistem operasi android L atau Lollipop menambah gahar spesifikasi prosesor motorola moto maxx.

Harga Motorola Moto Maxx sendiri akan dibandrol dengan harga $199 atau sekitar Rp 2,4 juta dengan kontrak selama 2 tahun dengan operator Verizon, untuk versi unlock nya sendiri sayangnya kami belum bisa memberikan informasi tersebut, karena sumber kami pun belum mendapatkan konfirmasi dari pihak motorola perihal harga motorola moto maxx versi unlocknya, jadi kita tunggu saja kedatangan motorola moto maxx ini di indonesia.

Harga Motorola Moto Maxx Terbaru

Harga Motorola Moto Maxx Terbaru

Spesifikasi Motorola Moto Maxx

 

GENERAL
Dual Sim
No
Jaringan 2G
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G
HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
Jaringan 4G

LTE

DIMENSI
Lebar/Panjang
Berat
Layar
Tipe
Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran
1440 x 2560 pixels, 5.2 inches (~565 ppi pixel density)
BACA JUGA:  Tips Pre Order Motorola G di Lazada Dengan Mudah
Fitur

Corning Gorilla Glass 3, Moto Display, Water resistant

AUDIO
Fitur
Vibration; MP3, WAV ringtones
3.5mm jack

Yes

MEMORY
Internal
64 GB, 3 GB RAM
Eksternal
No
DATA
GPRS
Yes
EDGE
Yes
Bluetooth
v4.0, A2DP, LE
WiFi
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
USB
microUSB v2.0
KAMERA
Belakang
21 MP (5248 x 3936), autofocus, dual-LED flash
Fitur
Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR
Depan
2 MP, 1080p
Video
2160p@24fps, 1080p@30fps
FITUR
OS
Android OS, v4.4.4 (KitKat), planned upgrade to v5.0 (Lollipop)
CPU
Quad-core 2.7 GHz Krait 450
Chipset
Qualcomm Snapdragon 805
GPU
Adreno 420
Fitur Lainnya
– Fast battery charging: 60% in 30 min (Quick Charge 2.0)
– Wireless charging
– Active noise cancellation with dedicated mic
– MP4/H.265 player
– MP3/WAV/eAAC+ player
– Photo/video editor
– Document editor
– Voice memo/dial/commands
Baterai
Tipe
Non-removable Li-Po 3900 mAh battery
Kelebihan Motorola Moto Maxx
  • Support 4G
  • Resolusi 71440 x 2560 pixels, 5.2 inches (~565 ppi pixel density)
  • Terdapat fitur NFC, Corning Gorilla Glass 3, Moto Display, Water resistant
  • 3 GB RAM
  • Kamera Belakang 21 MP dual-LED flash
  • Kamera depan 2 MP
  • Menggunakan Android OS, v4.4.4 (KitKat), planned upgrade to v5.0 (Lollipop)
  • Quad-core 2.7 GHz Krait 450 Prosesor
  • 3900 mAh battery
  • Fast battery charging: 60% in 30 min (Quick Charge 2.0)
  • Wireless charging
Kekurangan Motorola Moto Maxx
  • Non-removable baterai
  • Tidak ada Slot Memori Eksternal

 

Harga Motorola Moto Maxx

Harga Baru : $199 atau sekitar Rp 2,4 juta dengan kontrak selama 2 tahun dengan operator Verizon
Harga Bekas : –
Per : 6 November 2014