Inilah Spesifikasi Dan Harga Lenovo Vibe Shot

TabloidHape.com – Masih seputar pagelaran MWC 2015 yang diadakan di barcelona, bukan hanya vendor-vendor top dunia yang memperkenalkan handphone premium mereka, vendor asal negeri tiongkok pun tak mau kalah, itu terbukti dengan diperkenalkannya Lenovo Vibe Shot pada ajang tersebut, handphone Lenovo Vibe Shot sendiri merupakan handphone terbaru besutan dari lenovo yang mempunyai spesifikasi yang cukup menjanjikan dikelasnya, handphone ini memiliki design yang unik pada bagian belakangnya, tidak seperti handphone premium lainnya yang mengusung design layaknya smartphone, handphone ini sedikit berbeda dengan handphone-handphone lainnya karena memang handphone ini mempunyai kelebihan dari sisi kamera belakangnya yang mempunyai fitur canggih nan mewah.

Handphone Lenovo Vibe Shot besutan lenovo ini memang mempunyai kelebihan dari sisi kamera belakangnya, fitur andalan dari Lenovo Vibe Shot untuk sisi kamera adalah adanya triple-LED (dual-tone) flash pada kamera bagian belakangnya, dengan adanya fitur tersebut tentunya pengguna handphone Lenovo Vibe Shot ini akan sangat terbantu ketika mengambil gambar pada kondisi gelap.
Lenovo Vibe Shot
keunggulan dari handphone ini pun tidak hanya ada di sisi kameranya, pada sisi jaringan handphone besutan dari lenovo ini juga sudah mendukung 4G LTE dengan fitur dual Sim serta sudah menggunakan prosesor berkekuatan Octa-core dengan RAM yang cukup besar, dengan gabungan dari spesifikasi-spesifikasi ciamik yang ada didalam handphone terbaru dari lenovo ini tentunya menjadikan Lenovo Vibe Shot adalah salah satu handphone premium yang akan menjadi saingan dari handphone-handphone premium lainnya atau juga bisa menjadi salah satu alternatif untuk anda yang mempunyai budget terbatas namun menginginkan handphone dengan fitur dan spesifikasi yang canggih.

Spesifikasi Lenovo Vibe Shot yang sudah kami utarakan tadi hanya sekelumit dari kelebihan yang terdapat dalam handphone premium terbaru dari lenovo tersebut, layar yang digunakan dalam handphone besutan lenovo ini adalah type IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors yang tentunya mempunyai kualitas yang terbilang ciamik, perlu anda ketahui bahwa type layar IPS LCD capacitive touchscreen ini adalah salah satu jenis layar yang mempunyai responsivitas yang sangat baik, bukan hanya itu resolusi yang dibenamkan oleh pihak lenovo juga terbilang cukup gahar dengan resolusi 1080 x 1920 pixels (~441 ppi pixel density) yang dilengkapi oleh fitur proteksi Corning Gorilla Glass 3 di layar 5 inci handphone ini.
Lenovo Vibe Shot
Lalu bagaimana dengan kinerja dari handphone asal negeri tirai bambu ini? dengan menggunakan prosesor Octa-core milik snapdragon tentunya kinerja yang dihasilkan oleh prosesor tersebut akan begitu maksimal apalagi dipadukan dengan GPU Adreno 405 dan RAM 3 GB serta sistem operasi Android OS, v5.0.x (Lollipop) yang akan menghasilkan kinerja yang begitu halus dan cepat.

BACA JUGA:  Harga Lenovo Vibe Z2 Handphone Canggih Dengan Spesifikasi Air Gesture

Harga Lenovo Vibe Shot sendiri rencanya akan di bandrol sekitar $349 atau sekitar Rp 4,5 juta handphone ini akan secara resmi dirilis kepasaran pada bulan juni mendatang, namun kami belum bisa memastikan apakah handphone premium dari lenovo ini akan masuk kepasaran indonesia atau tidak, dan harga Lenovo Vibe Shot untuk pasar indonesia sendiri kami masih belum bisa memastikannya, untuk harga pastinya kita tunggu saja kehadiran handphone lenovo vibe shot ini di indonesia.

Baca Juga:
Spesifikasi Dan Harga Smartfren Andromax C2s
Inilah Spesifikasi Dan Harga Sony Xperia M4 Aqua
Inilah Spesifikasi Dan Harga BlackBerry Leap
Inilah Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy S6 edge
Inilah Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy S6

Lenovo Vibe Shot

Lenovo Vibe Shot

Spesifikasi Lenovo Vibe Shot

 

Konektivitas dan Baterai
2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2
3G HSDPA
4G LTE
Fitur/Jenis SIM Card Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Baterai Non-removable Li-Po 2900 mAh battery

 

Dimensi dan Layar
Dimensi/Berat 142 x 70 x 7.3 mm (5.59 x 2.76 x 0.29 in)/145 g (5.11 oz)
Ukuran, Resolusi Layar 5.0 inches 1080 x 1920 pixels (~441 ppi pixel density)
Tipe Layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Fitur

 

Memori
Memori Internal, RAM 32 GB, 3 GB RAM
Memori Eksternal microSD, up to 128 GB

 

Kamera
Kamera Belakang 16 MP, 2997 x 5328 pixels, optical image stabilization, autofocus, triple-LED (dual-tone) flash
Fitur Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR
Video 1080p@30fps, optical stabilization
Kamera Depan 8 MP, 1080p

 

CPU Dan Sistem Operasi
Sistem Operasi Android OS, v5.0.x (Lollipop)
Chipset Qualcomm MSM8939 Snapdragon 615
CPU Quad-core 1.7 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.0 GHz Cortex-A53
GPU Adreno 405

 

Lainnya
– Active noise cancellation with dedicated mic
– MP4/H.264 player
– MP3/WAV/WMA/eAAC+ player
– Photo/video editor
– Document viewer
BACA JUGA:  Inilah Harga Lenovo Vibe X2 Pro Handphone Dengan Spesifikasi Selfie

Kelebihan Lenovo Vibe Shot
– Layar 5.0 inci
– Support 4G
– Android OS, v5.0.x (Lollipop)
– Kamera Depan 8 MP
– Kamera Belakang 16 MP, 2997 x 5328 pixels, optical image stabilization, autofocus, triple-LED (dual-tone) flash
– 32 GB, 3 GB RAM
– Prosesor Quad-core 1.7 GHz Cortex-A53 & quad-core 1.0 GHz Cortex-A53

Harga Lenovo Vibe Shot

Harga Lenovo Vibe ShotHarga Baru : $349 atau sekitar Rp 4,5 juta
Harga Bekas : –
Per : 6 Maret 2015